Siapa kita untuk mempersoalkan perintah Allah?
Siapa kita untuk lari dari tugas kita?
Siapa kita untuk sering lupa hidup ini tidak kekal?
Siapa kita untuk lupa perjuangan orang yang terdahulu?
Siapa kita untuk menidakkan Ad-deen Allah?
Siapa kita untuk menghukum manusia lain?
Siapa kita untuk membohongi tiada kemungkaran?
Untuk siapa kita bernafas?
Untuk siapa kita bekerja?
Untuk siapa kita hidup?
Untuk siapa kita bergembira?
Untuk siapa kita menyampaikan amanat?
Untuk siapa kita menata alam?
Untuk siapa kita disini?
Allah yang punya Ilmu, siapa kita?
Allah yang punya Kekuatan, siapa kita?
Allah yang punya Kekayaan, siapa kita?
Allah yang punya Keagongan, siapa kita?
Allah yang punya Asmaul husna, siapa kita?
Allah yang punya segala kecintaan, siapa kita?
Allah yang punya kita, siapa kita?
Adz Dzaariyaat: 56-
Dan aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka mengabdi kepada-Ku.
Siapa kita? Kita cuma hamba abdi, maka laksanakan tugas walau apa pun halangannya.
abadikan diri kerana ALLAH... TRuskn berjuang
ReplyDelete...iya siapalah Kita ini....
ReplyDelete"Allah yang punya kita, siapa kita?"
ReplyDelete~Dia cipta kita, Dia tahu segala...~
salam...
ReplyDeleteAdz Dzaariyaat: 56
Dan aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka mengabdi kepada-Ku.
Alhamdulillah...